- Racun pertama : Menghindar
Gejalanya lari dari kenyataan, mengabaikan tanggung jawab, padahal dengan melarikan diri dari kenyataan kita hanya akan mendapatkan kebahagiaan semu yang berlangsung sesaat.
Antibodinya realitas
Caranya berhentilah menipu diri. Jangan terlalu serius dalam menghadapi masalah karena rumah sakit jiwa sudah dipenuhi pasien yang selalu mengikuti kesedihannya dan merasa lingkungannya menjadi sumber frustasi. Jadi, selesaikan setiap masalah yang dihadapi secara tuntas dan yakinilah bahwa segala sesuatu yang terbaik selalu harus diupayakan dengan keras.
- Racun kedua : Ketakutan
Gejalanya tidak yakin diri, tegang, cemas yang antara lain bisa disebabkan kesulitan keuangan, konflik perkimpoian, kesulitan seksual.
Antibodinya keberanian
Caranya hindari menjadi sosok yang bergantung pada kecemasan. Ingatlah 99 persen hal yang kita cemaskan tidak pernah terjadi. Keberanian adalah pertahanan diri paling ampuh. Gunakan analisis intelektual dan carilah solusi masalah melalui sikap mental yang benar. Kebenarian merupakan merupakan proses reedukasi. Jadi, jangan segan mencari bantuan dari ahlinya, seperti psikiater atau psikolog.
- Racun ketiga : Egoistis
Gejalanya nyiyir, materialistis, agresif, lebih suka meminta daripada memberi.
Antibodinya bersikap sosial.
Caranya jangan mengeksploitasi teman. Kebahagiaan akn diperoleh apabila kita dapat menolong orang lain. Perlu diketahui orang yang tidak mengharapkan apapun dari orang lain adalah orang yang tidak pernah merasa dikecewakan.
- Racun keempat : Stagnasi
Gejalanya berhenti satu fase, membuat diri kita merasa jenuh, bosan, dan tidak bahagia.
Antibodinya ambisi
Caranya teruslah bertumbuh, artinya kita terus berambisi di masa depan kita. kita kan menemukan kebahagiaan dalam gairah saat meraih ambisi kita tersebut.
- Racun kelima : Rasa rendah diri
Gejalanya kehilangan keyakinan diri dan kepercayaan diri serta merasa tidak memiliki kemampuan bersaing.
Antibodinya keyakinan diri.
Caranya seseorang tidak akan menang bila sebelum berperang yakin dirinya aka kalah. Bila kita yakin akan kemampuan kita, sebenarnya kita sudah mendapatkan separuh dari target yang ingin kita raih. Jadi, sukses berawal pada saat kita yakin bahwa kita mampu mencapainya.
- Racun keenam : Narsistik
Gejalanya kompleks superioritas, terlampau sombong, kebanggaan diri palsu.
Antibodinya rendah hati.
Caranya orang yang sombong akan dengan mudah kehilangan teman, karena tanpa kehadiran teman, kita tidak akan bahagia. Hindari sikap sok tahu. Dengan rendah hati, kita akan dengan sendirinya mau mendengar orang lain sehingga peluang 50 persen sukses sudah kita raih.
- Racun ketujuh : Mengasihani diri
Gejalanya kebiasaan menarik perhatian, suasana yang dominan, murung, menghunjam diri, merasa menjadi orang termalang di dunia.
Antibodinya sublimasi
Caranya jangan membuat diri menjadi neurotik, terpaku pada diri sendiri. Lupakan masalah diri dan hindari untuk berperilaku sentimentil dan terobsesi terhadap ketergantungan kepada orang lain.
- Racun kedelapan : Sikap bermalas-malasan
Gejalanya apatis, jenuh berlanjut, melamun, dan menghabiskan waktu dengan cara tidak produktif, merasa kesepian.
Antibodinya kerja
Caranya buatlah diri kita untuk selalu mengikuti jadwal kerja yang sudah kita rencanakan sebelumnya dengan cara aktif bekerja. Hindari kecenderungan untuk membuat keberadaaan kita menjadi tidak berarti dan mengeluh tanpa henti.
- Racun kesembilan : Sikap tidak toleran
Gejalanya pikiran picik, kebencian rasial yang picik, angkuh, antagonisme terhadap agama tertentu, prasangka religius.
Antibodinya kontrol diri
Caranya tenangkan emosi kita melalui seni mengontrol diri. Amati mereka secara intelektual. Tingkatkan kadar toleransi kita. Ingat bahwa dunia diciptakan dan tercipta dari keberagaman kultur dan agama.
- Racun kesepuluh : Kebencian
Gejalanya keinginan balas dendam, kejam, bengis.
Antibodinya cinta kasih
Caranya hilangkan rasa benci. Belajar memaafkan dan melupakan. Kebencian merupakan salah satu emosi negatif yang menjadi dasar dari rasa ketidakbahagiaan. Orang yang memiliki rasa benci biasanya juga membenci dirinya sendiri karena membenci orang lain. Satu-satunya yang dapat melenyapkan rasa benci adalah cinta. Cinta kasih merupakan kekuatan hakiki yang dapat dimiliki setiap orang.
Daftar Isi Cerobong
-
►
2013
(90)
- ► 27 Januari - 3 Februari (10)
- ► 20 Januari - 27 Januari (32)
- ► 13 Januari - 20 Januari (48)
-
▼
2012
(3743)
- ► 28 Oktober - 4 November (71)
- ► 21 Oktober - 28 Oktober (53)
- ► 14 Oktober - 21 Oktober (76)
- ► 7 Oktober - 14 Oktober (58)
- ► 16 September - 23 September (110)
- ► 9 September - 16 September (104)
-
▼
2 September - 9 September
(108)
- 5 Kota Pulau Yang Terlupakan & Terbengkalai
- 5 Gaji Presiden Tertinggi di Dunia
- Wanita Bisa Dijelaskan dengan Rumus Matematika
- 5 Bioskop Unik di Dunia
- 5 kisah seram dibalik dongeng dunia
- 10 Fakta Unik Industri Ponsel
- 10 Boy Band Terbaik Di Dunia
- 7 Rumah Yang Terinspirasi Dari Film Kartun Di Dunia
- 7 Tempat Terindah Di Dunia
- Kehidupan Masa Depan Di Dunia
- 7 Ciri Orang Melakukan Operasi Plastik Di Dunia
- Mainan Masa Kecil Paska Lebaran
- Ritual Perkawinan Hewan Yang Unik
- 10 Jam Tangan Termahal Di Dunia
- 7 Hal Aneh Yang Terbuat Dari Emas
- 7 Desa Terunik di Dunia
- Benarkah Playboy itu Umurnya Pendek
- 5 Keuntungan jika Habiskan Malam Minggu di Rumah
- 5 Tips Buat Bos Terkesan
- 15 Karakter Fiktif Terkaya di Dunia
- Alasan Kenapa Bung Karno Digila-gilai Wanita
- 10 Orang Pertama Yang Menjadi Pengguna Facebook
- 7 Monster Manakutkan Di Dunia
- 7 Takhayul Dalam Sejarah Bola
- 7 Maskapai Terbaik Di Dunia
- Cara-Cara Mutakhir Mendapatkan Pacar
- Rancangan Senjata Pamusnah Masal Di Dunia
- Patung-patung Paling Nyentrik di Dunia
- Foto-foto Sleeping Bag yang Lucu & Unik
- 7 Nasehat Bijak Einstein Tentang Hidup Sukses Di D...
- 7 Trik Mempertajam Daya Ingat
- 5 Makanan Pengusir Lemak Perut
- Serangga Pembunuh Dengan Insting Terkuat
- Cara Menghilangkan Perasaan pada Mantan
- Kata-kata Cinta Terindah
- 11 Jembatan Tercantik dan Megah di Dunia
- 10 Cara Aman Cari Jodoh di Internet
- TIps-tips supaya disenangi orang lain
- 5 Jenis Kanker yang Paling Mematikan
- Lima Negara Wisata Termahal di Dunia
- Cara Ampuh Mengatasi Ejakulasi Dini
- 5 Cara Agar Kentut Tidak Bau
- 5 Manfaat Makanan Pedas
- 10 Racun Psikolog Dalam Diri
- Sejarah tentang MIE dan Penemunya
- 5 Cara Mencari Calon Istri Yang Perawan
- 10 Kalimat yang Menginspirasi Wanita
- 5 Fakta terkeren dari kolam renang
- 10 Agen Mata-Mata Terbesar Di Dunia
- 10 Nagara Dengan Sensor Terketat Di Dunia
- 7 Agen Rahasia Wanita Di Dunia
- 12 Konsol Game Yang Tidak Laku Di Dunia
- 5 Tanda Tangan Termahal di Dunia
- 7 Tanaman Hias Penyedot Racun Di Dunia
- 5 Cara Mencegah Teringat Kembali Kenangan Akan Mantan
- Manfaat Makan Makanan Pedas Di Dunia
- 7 Makanan Terpedas Di Dunia
- 7 Kereta Cepat Tercanggih Di Dunia
- 7 Kisah Cinta Yang Tercatat Dalam Sejarah Di Dunia
- 5 Dokumen Paling Rahasia Di Dunia
- 27 Fakta Tentang Cinta Yang Belum Di Ketahui Di Dunia
- 27 Fakta Tentang Cinta Yang Belum Di Ketahui Di Dunia
- Rahasia Tentang Tidur Ngorok
- 12 Lagu Anak-Anak Yang Menyesatkan
- Tradisi Tahun Baru di Berbagai Belahan Dunia
- 6 Hal yg Suka Bikin Kamu Dimarahin Mama
- Belajar Jadi Selebriti yang Baik & Benar Ala Syahrini
- 7 Restoran Terunik di Dunia
- 5 Wanita yang Melahirkan Tanpa Hamil
- 10 Manfaat Tersenyum Yang Perlu Diketahui
- 5 Pertanyaan yang Sering Bikin Batin Tersiksa
- 10 Artis Dengan Wajah Sangat Mirip
- 5 Penampilan Cewek yang Sering Dilirik Cowok
- Sekolah-sekolah termahal di dunia
- Fungsi lain laptop yang tidak diketahui
- 7 Bintang Porno Dunia yang Banting Setir Jadi Poli...
- 7 Penyakit Aneh Dan Kontroversial Di Dunia
- 11 Makanan Teraneh di Dunia
- 12 Mitos Seputar Kondom
- Nama-nama Rumah Makan Paling Pasaran di Indonesia
- Cara Mengetahui Mengetahui Arti Tanda Tangan Orang...
- 10 Jenis Gangguan Jiwa yang Paling Kontroversial
- 10 Gangguan Tidur Paling Menakutkan
- 10 Hal Aneh Yang Tejadi Setelah Kematian
- 10 Pramugari Maskapai Tercantik & Terseksi di Dunia
- 3 Kesalahan yang Memicu Ejakulasi Dini
- Bahasa Inggris Banyak Terpengaruh Bahasa Arab
- Cara Mengetahui Kapan Cewek Kentut
- Tips Hemat BBM saat Berkendara
- Tips Mendapat Pacar di Facebook
- Sampul Buku dari Kulit Manusia
- Cara Jitu Untuk PDKT Ma Cewek Incaranmu
- Perubahan Wajah Para Bintang Harry Potter
- Kodok-Kodok yang Pintar Menyamar
- 10 Nasihat Orang Tua yang Ternyata Berguna Bagi Ke...
- 8 Sebab Kenapa Orang Takut Dioperasi
- Domino Manusia Terpanjang di Dunia
- 8 Sebab Kenapa Orang Takut Dioperasi
- 10 Pembunuhan Paling Fenomenal
- Lokasi Penyelaman Terbaik dan Terindah di Dunia
- ► 26 Agustus - 2 September (106)
- ► 19 Agustus - 26 Agustus (121)
- ► 12 Agustus - 19 Agustus (106)
- ► 5 Agustus - 12 Agustus (108)
- ► 29 Juli - 5 Agustus (94)
- ► 22 Juli - 29 Juli (107)
- ► 15 Juli - 22 Juli (112)
- ► 8 Juli - 15 Juli (111)
- ► 1 Juli - 8 Juli (50)
- ► 24 Juni - 1 Juli (42)
- ► 17 Juni - 24 Juni (42)
- ► 10 Juni - 17 Juni (42)
- ► 3 Juni - 10 Juni (45)
- ► 27 Mei - 3 Juni (68)
- ► 20 Mei - 27 Mei (104)
- ► 13 Mei - 20 Mei (113)
- ► 6 Mei - 13 Mei (146)
- ► 29 April - 6 Mei (111)
- ► 22 April - 29 April (106)
- ► 15 April - 22 April (16)
- ► 8 April - 15 April (33)
- ► 1 April - 8 April (33)
- ► 25 Maret - 1 April (14)
- ► 18 Maret - 25 Maret (20)
- ► 11 Maret - 18 Maret (20)
- ► 4 Maret - 11 Maret (64)
- ► 26 Februari - 4 Maret (18)
- ► 5 Februari - 12 Februari (273)
- ► 29 Januari - 5 Februari (239)
- ► 22 Januari - 29 Januari (188)
- ► 15 Januari - 22 Januari (119)
-
►
2011
(319)
- ► 30 Oktober - 6 November (33)
- ► 23 Oktober - 30 Oktober (30)
- ► 17 Juli - 24 Juli (42)
- ► 23 Januari - 30 Januari (23)
- ► 16 Januari - 23 Januari (20)
- ► 9 Januari - 16 Januari (59)
- ► 2 Januari - 9 Januari (79)
-
►
2010
(762)
- ► 26 Desember - 2 Januari (83)
- ► 28 November - 5 Desember (104)
- ► 21 November - 28 November (105)
- ► 31 Oktober - 7 November (117)
- ► 24 Oktober - 31 Oktober (75)